Penyakit Genetis
Karakteristik :
Penyakit akibat factor
genetic relative jarang dilaporkan, meskipun secara actual merupakan penyebab
yang kompleks pada usaha budidaya ikan. Perkawinan sekerabat (in breeding) yang berlangsung terus
menerus akan berdampak penurunan variasi genetik pad aikan, dan dampak yang
terlihat antara lain :
a. Pertumbuhan yang lambat (kuntet) dan ukuran
yang luas (blantik);
b. Lebih sensitive terhadap infeksi pathogen;
c. Organ tubuh Invalid, seperti operculum yang
tidak tertutup sempurna, tubuh bengkok atau sirip tidak lengkap.
Pengendalian :
Hindari perkawinan sekerabat (in
breeding)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar