•         
Bahan baku: 
–       
 Ikan
Jangilus (Layaran), Ikan Marlin
•         
Bahan: 
–       
Gula pasir, Kelapa, bawang merah, bawang putih,
ketumbar, lengkuas, sereh, garam, MSG, Minyak goreng
•         
Alat: 
–       
Pisau/golok,keranjang plastik, plastik/baskom,
talenan/alas kayu, ayakan/saringan,tampah/nyiru, tungku, badeng(panci
perebus)timbangan,lumpang dan alu,alat pengepres, sealer, wajan dan sodet,
penggilingan bawang (onion slicer),plastik pengemas
•         
Cara pengolahan: 
–       
Ikan disiangi dipotong-potong digunakan daging
putihnya,daging dicuci, kemudian direbus bersama-sama dengan garam dan daun
salam serta sereh dengan perbandingan air perebus dan ikan 1 : 1 , setelah
direbus ditiriskan dan dipres, daging ikan kemudian dihancurkan , kemudian
serat-serat daging dicampur bumbu dan santan, selanjutnya digoreng hingga
kuning keemasan, selanjutnya dipres dan dirapihkan, setelah abon dingin lalu
ditimbang dan dikemas selanjutnya siap dipasarkan.
•         
Daya awet:
–       
 sekitar
satu bulan disimpan dalam suhu kamar.
•         
Sentra pengolah: 
Kec Serang Kota Serang 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar